Sebagaimana diketahui, SMPN 1 Binuang tengah menggalakkan 3 hal, yaitu Disiplin, Tanggung jawab dan Kebersihan & keindahan lingkungan. Nah, sebagai salah satu bentukkegiatannya adalah penanaman pohon-pohon pelindung. Para siswa dan guru bersama-sama menanam pohon yang disebar di seluruh penjuru halaman sekolah. Bibit-bibit pohon dibawa masing-masing siswa, ada yang membawa bibit mangga, rambutan, bahkan bibit durian juga ada :D. Yap...semoga saja kegiatan ini akan menjadikan lingkungan sekolah kita menjadi lebih rindang.
Rabu, 27 Februari 2013
Langganan:
Postingan (Atom)